Saturday, July 2, 2011

KENAPA TALI PE PUTUS?

Pada trip Alor yang lepas, dengan perjalanan dan trip yang panjang bersama salah seorang sifu dan pioneer pancingan Popping dan jigging iaitu Pak Adhek Amerta, saya sempat juga mencungkil sedikit pengalaman dan ilmu yang ada padanya. Berikut adalah salah satu email yang dikirimkan olehnya untuk merumuskan mengapa tali pancing selalu putus! Terima Kasih diatas sumbangan Pak Adhek Amerta.


Sumbangan penulisan oleh Adhek Amerta - website ASF

KENAPA TALI PE PUTUS?
Sering kali kita kehilangan ikan akibat putusnya PE pada saat kita fight dengan buruan kita. Tidak jarang pula PE putus pada saat strike terjadi ataupun pada saat kita melontarkan popper. Tentunya hal tersebut sangat mengecewakan. Selain kehilangan moment pun pula lenyapnya popper yang tidak murah harganya.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Hunt For The Monster Fish

Followers